Sebelumnya telah dibahas artikel membuat jaringan wireless di windows 8 s/d windows 10 atau lebih dikenal dengan wlan hostednetwork. Artikel sebelumnya hanya membahas bagaimana meng setup wlan hostednetwork melalui comand prompt windows 8 s/d windows 10, nah kali ini saya akan membahas bagaimana mengaktifkan wlan hostednetwork yang telah dibuat,berikut ulasannya.
Buka Command Prompt (CMD) dengan menggunakan privileges Run As Administrator, caranya search bar ketik CMD kemudian klik kanan pilih Run As Administrator. Kemudian tulis dan eksekusi perintah seperti pada screenshot berikut:
Nah begitulah cara membuat sebuah jaringan WLAN Hostednetwork pada Windows8 s/d Windows10, semoga membantu hari-hari anda sekian dan terimakasih.
0 comments:
Post a Comment