Home » » SPESIFIKASI DAN HARGA ASUS ZENFONE 3 (BOCOR)

SPESIFIKASI DAN HARGA ASUS ZENFONE 3 (BOCOR)

Posted by NETWORKING SUPPORT on Friday 27 May 2016


Sebelumnya saya telah membahas artikel mengenai smartphone dari Asus yaitu SPESIFIKASI DAN HARGA ASUS ZENFONE MAX, kali ini saya membahas Produk terbaru ASUS yang akan rilis di akhir mei 2016 yaitu ASUS ZENFONE 3. Spesifikasi Asus Zenfone 3 juga tidak main-main, vendor asal Taiwan ini benar-benar membuat ponsel ini berbeda dari seri sebelumnya. Banyak teknologi serta fitur baru yang ditambahkan untuk membuat ponsel buatan Asus kali ini memiliki performa yang lebih baik dari seri Zenfone sebelumnya. 


Spesifikasi Asus Zenfone 3 terbaru Spesifikasi Asus Zenfone 3 memang berbeda dan lebih unggul dari seri Zenfone sebelumnya. ponsel ini processor 64-bit yang dipadukan dengan Quadcomm Snapdragon dan juga Hexa-Core 1.7 GHz. Ponsel ini juga menggunakan GPU bertipe Andreno. Untuk OS Android yang digunakan adalah tipe terbaru yakni v6.0 Marshmallow yang dipadukan dengan piranti AsusZen pada antar mukanya. Asus memberikan RAM bertipe LPDDR3 sebesar 3 GB. Ponsel ini sudah memiliki memori internal sebesar 32 GB dan slot memori eksternal yang berkapasitas sampai 128 GB. Ponsel ini memiliki layar 5.5 inci yang sudah dilindungi oleh Gorilla Glass. Ponsel ini juga sudah dilengkapi dengan fitur wifi, hotspot, GPS dan juga fitur fingerprint yang merupakan fitur paling baru pada ponsel-ponsel Asus. Ponsel ini juga sudah support jaringan 4G LTE yang merupakan jaringan internet tercepat saat ini.

(Camera Zenfone3 full MAXXXX)

Kelebihan Asus Zenfone 3
  • Untuk keamanannya sudah support Fingerprint,
  • Menggunakan Sistem Operasi terbaru Android Marshmallow,
  • Spesifikasi yang memadai untuk Gaming and Multitasking,
  • Kapasitas baterai tanam dengan 4000 mAh dan didukung dengan fitur fast charging.
Namun ada beberapa pihak lain yang menafsirkan detail spesifikasi ZenFone 3 akan membawa layar seluas 5,5 inci dengan resolusi FHD 1080×1920 piksel. Sementara untuk sektor dapur pacunya, kali ini Asus menggunakan chipset dari Qualcomm, yakni Snapdragon 820 yang memiliki CPU quad-core Kyro Core dan GPU Adreno 530. Ada juga RAM sebesar 4GB dengan memori internal sebesar 32GB. Sedangkan untuk sistem operasinya sudah menjalankan Android 6.0.1 Marshmallow.

Perhelatan Computexx sendiri semakin dekat, dan menurut CEO Asus perangkat tersebut bakal dijual mulai bulan depan, setelah peluncuran akhir bulan ini. Kini perangkat tersebut telah terungkap beberapa spesifikasinya, setelah mereka melakukan pengujian benchmark menggunakan aplikasi AnTuTu.

Bocoran Spesifikasi Asus Zenfone 3
(Spesifikasi Bocoran Zenfone3 dari Antu tu Benchmark)

Produk Asus ZenFone 3 telah dirilis oleh Asus beberapa waktu yang lalu sempat membuat publik khususnya para fans Asus Zenfone dibuat penasaran, di mana pada video tersebut mengkonfirmasi bahwa handset tersebut akan meluncur pada tanggal 30 Mei medatang, tepatnya di ajang Computexx 2016. Asus Zenfone 3 dikabarkan diatas Rp 4,5 juta. Harga ini sudah turun karena semual ponsel ini awalnya akan dihargai dengan harga ponsel kelas premium tetapi dengan beberapa pertimbangan ponsel ini akhirnya dihargai dengan harga mid up saja.

sumber: arsiptekno.com,kabehtekno.com


0 comments:

Post a Comment

SUBTITLES

Followers

Latar Belakang Blog Site

Blog site ini membahas mengenai seputar pengalaman dan ilmu yang didapat penulis selama tiga tahun menempuh sekolah SMK di keahlian Teknik Komputer dan Jaringan tepatnya di SMKN 1 PURWOSARI Kab.Pasuruan Prov.JawaTimur, Penulis selain tertarik dibidang Teknkik Komputer dan Jaringan yang berbasic IT, penulis juga mempunyai minat dibidang mesin otomotif.

SALAM ILMU PENGETAHUAN

Dimas Ginanjar Sastra Wijaya

PENULIS

Powered by Blogger.
.comment-content a {display: none;}